Contoh Soal Penurunan Nilai Aset Tetap dan Jawabannya
Contoh soal penuurnan nilai aset tetap dan jawabannya akan dihadapkan pada penghapusan kekayaan perusahaan jangka panjang. Entitas harus melakukan evaluasi terhadap indikasi adanya penurunan nilai aktiva teap yang dimilikinya baik impairment loss or impairment profit.
Kerugian penurunan nilai aset tetap berdampak pada laporan posisi keuangan yang dibuat oleh akuntan perusahaan. Perusahaan yang mengalami impairment loss akan dihadapkan pada kemungkinan adanya keusangan, kerusakan bahkan kehilangan nilai aktiva tetap yang telah dibelinya di periode tersebut.
Bagaimanakah cara mengalokasikan kerugian penurunan nilai aset tetap dan aktiva tetap tak berwujud perlu dibuktikan dengan adanya perubahan signifikan terhadap kegiatan operasional perusahaan. Kinerja ekonomis dari harta kekayaan harus dilakukan penyusutan atau depresiasi dan amortisasi setiap periodenya.
Contoh Perusahaan Yang Mengalami Penurunan Nilai Aktiva Tetap
Contoh perusahaan yang mengalami penurunan nilai aktiva tetap bergantung pada kebijakan ekonomis yang dilalui entitas tersebut. Bukti transaksi berupa keusangan dan kerusakan menjadikan adanya perubahan signifikan terhadap restrukturisasi aset perusahaan karena adanya perubahan teknologi dan market.
Perusahaan yang mengalami penurunan nilai aset harus memberitahukan di catatan atas laporan posisi keuangan. Aktiva adalah kekayaan perusahaan yang berasal dari modal pemilik dan pinjaman pihak ketiga yang berguna untuk mengalokasikan kegiatan operasional agar memperoleh laba atau rugi tahun berjalan.
Perusahaan yang mengalami penurunan nilai aktiva tetap harus melakukan penyusutan atau amortisasi aset kekayaan entitas. Pengujian nilai goodwill atau aktiva tetap tak berwujud yang memiliki usia tidak terbatas harus disertai bukti yang mampu menunjukkan tidak adanya jumlah terpulihkan dari biaya perolehan.
Baca Juga: Perbedaan Depresiasi dan Penurunan Nilai
Contoh Soal dan Jawaban Penurunan Nilai Aset Tetap
Contoh soal dan jawaban penurunan nilai aset tetap harus didasarkan adanya pengujian atas jumlah terpulihkan dan nilai wajar dikurangi biaya perolehan. Pengertian aktiva tetap menurut para ahli adalah kekayaan perusahaan yang memiliki usia manfaat lebih dari satu periode akuntansi untuk kegiatan operasionalnya.
Contoh soal penurunan nilai aset tetap harus membedakan harta kekayaan perusahaan yang memiliki usia manfaat terbatas dan usia manfaat tidak terbatas. Perusahaan dapat menciptakan aktiva tetap tak berwujud dari kegiatan operasionalnya seperti frainchase dan goodwill atau nilai lebih seseorang.
Soal dan jawaban penurunan nilai aset tetap akuntansi keuangan menengah harus dipahami dan menyesuaikan kebijakan akuntansi yaitu PSAK 48. Rugi penurunan nilai aktiva tetap tidak diperkenankan sebagai biaya yang dapat dikurangkan dari penghasilan kena pajak entitas.
Baca Juga: Materi Akuntansi Kantor Pusat dan Cabang
Cara Menghitung Rugi dan Laba Penurunan Nilai Aktiva Tetap
Cara menghitung rugi dan laba penurunan nilai aktiva tetap bergantung pada jumlah terpulihkan dan nilai wajar dikurangi biaya perolehan. Nilai wajar adalah harga yang ditawarkan market atau konsumen untuk melakukan pertukaran aktiva tetap atau jualbeli aset tetap tidak sejenis.
Contoh soal penurunan nilai aset tetap akuntansi keuangan menengah terjadi pada PT kakraffi telah membeli bangunan seharga Rp 300.000.000. Pada akhir tahun, PT Kakraffi melakukan evaluasi terhadap harga jual sebesar Rp 200.000.000, biaya penjualan Rp 90.000.000 dan nilai pakai aktiva Rp 220.000.000.
Bagaimana cara menentukan apakah aktiva tetap mengalami penurunan nilai atau tidak bergantung pada kebijakan akuntansi di perusahaan. Rugi penurunan nilai tidak diperkenankan sebagai biaya yang dapat dikurangkan dari penghasilan kena pajak. Adapun perhitungan rugi penurunan nilai adalah
Nilai Wajar | Rp 300.000.000 |
Biaya Penjualan | Rp 90.000.000 |
Rp 210.000.000 | |
Nilai Pakai Aktiva | Rp 220.000.000 |
Terjadi Penurunan Nilai | Rp 10.000.000 |
Baca Juga: Masalah Penjualan Konsinyasi dalam Kehidupan Sehari-Hari
Demikian contoh soal penurunan nilai aset tetap dan jawabannya akuntansi keuangan menengah. Kasus perusahaan yang mengalami penurunan nilai akan terjadi setiap adanya perubahan teknologi dan permintaan pasar bahkan kejadian luar biasa terhadap penggunaan harta kekayaan perusahaan.
Belum ada Komentar untuk "Contoh Soal Penurunan Nilai Aset Tetap dan Jawabannya"
Posting Komentar