Contoh Kertas Kerja Pemeriksaan Liabilitas Jangka Pendek
Contoh kertas kerja pemeriksaan liabilitas jangka pendek berguna untuk menentukan tingkat kecurangan dalam proses pembayaran hutang perusahaan. Sistem pengendalian internal account payable dilaksanakan untuk mengetahui sejauh mana jumlah hutang yang harus dibayarkan perusahaan atas pemanfaatan sumber daya pihak ketiga.
Kecurangan yang dilakukan perusahaan berkaitan dengan liabilitas adalah memperkecil jumlah hutang sehingga modal akan bertambah. Windows dressing dilaksanakan sebagai upaya meningkatkan jumlah kas dan aktiva tetap perusahaan sehingga terlihat memiliki rasio baik dalam laporan posisi keuangan entitas.
Contoh internal control questionnaires dan flow chart liabilitas jangka pendek sebaiknya memisahkan divisi yang menangani hutang perusahaan. Pemisahan tugas transaksi pembelian dapat dibagi menjadi divisi purchasing, divisi gudang dan penerimaan barang, divisi akuntansi dan pembayaran tagihan pemasok.
Makalah Tujuan dan Prosedur Pemeriksaan Liabilitas Jangka Pendek
Makalah tujuan pemeriksaan liabilitas jangka pendek berasal dari kesalahan dalam menerapkan sistem pengendalian internal. Dokumen bernomor urut tercetak menjadi pedoman agar tidak terdapat transaksi berganda atas kesalahan pembayaran tagihan atau jumlah barang yang tercantum pada surat pesanan.
Makalah audit hutang jangka pendek berisikan informasi tentang pengertian dan contoh hutang jangka panjang yang direklasifikasi menjadi hutang jangka pendek. Sebaiknya perusahaan meminta daftar umur hutang dagang untuk dikirimkan setiap bulannya agar dapat direkonsiliasi dengan catatan perusahaan.
Kapan liabilitas tidak lancar direklasifikasi menjadi liabilitas jangka pendek yaitu ketika termin of payment menunjukkan waktu kurang dari satu tahun. Contoh nama akun dan tipe akun hutang adalah hutang dagang, hutang pajak penghasilan, biaya yang masih harus dibayar dan pendapatan diterima dimuka.
Baca Juga: Contoh Transaksi Kewajiban Jangka Pendek dalam Kehidupan Sehari-Hari
Pertanyaan Tentang Liabilitas Jangka Pendek
Pertanyaan tentang liabilitas jangka pendek berupa substantive test dan compliant test. Internal control questionnaires berguna sebagai dasar pembuatan flow chart atau bagan alir sebuah dokumen untuk menjadi bukti transaksi yang lengkap. Kelengkapan bukti transaksi mempengaruhi penilaian akuntan publik.
Kecurangan yang ditemukan oleh auditor saat memeriksa liabilitas jangka pendek diantaranya ketidaksesuaiannya antara surat pesanan, penerimaan barang dan pembayaran tagihan. Tanggal faktur pajak dan invoice penjualan sebaiknya harus sama mengingat terjadinya penyerahan barang kena pajak.
Peran internal auditor dalam mencegah dan mendeteksi kecurangan transaksi berasal dari bagan alir dokumen. Tindakan akuntan publik apabila menemukan kecurangan adalah meminta pertanggungjawaban dari pihak yang mencatat transaksi dengan meminta dasar pencatatannya.
Baca Juga: Perbedaan Liabilitas Jangka Pendek dan Liabilitas Jangka Panjang
Contoh Soal Audit Pemeriksaan Liabilitas Jangka Pendek
Contoh soal audit pemeriksaan liabilitas jangka pendek dan pembahasannya akan terjadi ketika ditemukan kecurangan pada saat order pembelian, pengiriman pesanan dan penerbitan tagihan. Dokumen bernomor urut tercetak menjadi dasar dalam pembuatan laporan posisi keuangan bagi perusahaan.
Contoh kertas kerja pemeriksaan hutang jangka panjang dapat direklasifikasi menjadi hutang jangka pendek mengingat waktu transaksinya. Contoh soal audit pemeriksaan hutang terjadi pada PT Kakraffi yang melaporkan hutang dagang sebesar Rp 48.690.000 dengan rincian sebagai berikut:
Nama Supplier | Jumlah Hutang |
Kakraffi | Rp8.764.200 |
Rafinternet | Rp20.449.800 |
Dekraffi | Rp9.251.100 |
Sumber Berkah | Rp10.224.900 |
Jumlah | Rp48.690.000 |
Kecurangan manajemen perusahaan dalam pencatatan transaksi hutang terjadi ketika beban telepon dikurangkan dari hutang dagang sebesar Rp 400.000. Tindakan auditor apabila menemukan kecurangan adalah memberikan saran perbaikan sistem pencatatan dengan mengeluarkan jurnal penyesuaian sebagai berikut:
Tanggal | Keterangan | Debit | Kredit |
31/12/2020 | Biaya Telepon | Rp 400.000 | |
Hutang Dagang | Rp 400.000 | ||
(audit adjustment hutang dagang) |
Baca Juga: Bagaimana Akuntan Publik Menilai Sistem Pengendalian Internal
Demikian contoh kertas kerja pemeriksaan liabilitas jangka pendek dan jawabannya semoga dapat memahami pertanyaan substantive test dan compliant test atas kewajiban yang harus dibayarkan. Kapan waktu reklasifikasi kewajiban lancar berkaitan dengan masa jatuh tempo tagihan tersebut.
Belum ada Komentar untuk "Contoh Kertas Kerja Pemeriksaan Liabilitas Jangka Pendek"
Posting Komentar