Cara Menghitung Cadangan Kerugian Piutang dari Penjualan Kredit atau Piutang Dagang
Cara menghitung cadangan kerugian piutang dari penjualan kredit dan piutang dagang diberikan karena entitas harus melaporkan piutang sesuai nilai yang dapat ditagihkannya. Piutang diakui ketika entitas telah memberikan barang kepada pelanggan sesuai kartu pesanan dan pembayarannya dilaksanakan sesuai masa jatuh temponya.
Contoh soal dan cara menghitung piutang tak tertagih metode langsung dan tidak langsung akan berdampak pada laporan posisi keuangan. Liabilitas adalah total sumber daya yang dipinjamkan pihak ketiga untuk membantu kegiatan operasional perusahaan ketika membiayai aktivitas transaksi tertentu.
Jurnal penghapusan penyisihan piutang tak tertagih dapat diselenggarakan menyesuaikan kebijakan akuntansi. Perusahaan yang memiliki piutang dagang sedikit menandakan adanya credit score yang kuat ketika pelanggan mengajukan penjualan kredit sesuai termin pembayaran yang telah disepakatinya.
Cara Menentukan Persentase Jumlah Taksiran Kerugian Piutang
Cara menentukan persentase jumlah taksiran kerugian piutang dapat diselenggarakan sesuai aturan keuangan. Metode langsung dikenal dengan direct method dimana penghapusan piutang tak tertagih akan langsung mengurangi piutang dagang pelanggan dan mengakibatkan terjadinya penurunan penghasilan perusahaan.
Bagaimana cara menetapkan persentase jumlah taksiran kerugian piutang? Akun cadangan kerugian piutang masuk akun kontra dari piutang dagang. Beban kerugian piutang harus dialokasikan secara wajar agar menghasilkan informasi sesungguhnya yang terjadi untuk meminimalisir kecurangan tertentu.
Cara menentukan persentase jumlah taskiran kerugian piutang wajib diselenggarakan untuk menyakinkan nilai piutang dagang. Piutang dagang diakui sebesar nilai yang dapat diatribusikannya ke dalam periode berjalan sesuai tujuan pembentukan persekutuan dan perseroan terbatas sejalan dengan transaksi perusahaan.
Baca Juga: Karakteristik Piutang Dagang dan Piutang Wesel
Contoh Soal Jurnal Cadangan Kerugian Piutang dan Jawabannya
Contoh soal jurnal cadangan kerugian piutang dan jawabannya dilaksanakan untuk meminimalisir kecurangan dalam pemberian kebijakan kredit. Penjualan kredit boleh diberikan kepada pelanggan yang telah memiliki kualitas pembayaran secara tepat waktu dimasa lampau untuk meningkatkan credit scorenya.
Cara menghitung cadangan kerugian piutang dari penjualan kredit atau piutang dagang bertujuan menilai secara wajar umur piutang. Tabel analisis umur piutang bertujuan agar entitas mengetahui sampai kapan sebuah piutang belum dibayarkan oleh pelanggan sejak barang dikirimkan dari gudang penjual.
Contoh soal jurnal penyesuaian cadangan kerugian piutang akan menggunakan persentase piutang dagang. PT Kakraffi memiliki saldo piutang sebesar Rp 88.110.000 dan cadangan kerugian sebesar Rp 1.000.000. Taksiran kerugian piutang ditetapkan sebesar 2% dari saldo piutang tertanggal 31 desember?
Baca Juga: Contoh Soal Wesel Bunga dan Wesel Tanpa Bunga
Cara Menghitung Cadangan Kerugian Piutang dari Saldo Piutang Dagang
Cara menghitung cadangan kerugian piutang dari saldo piutang dagang bertujuan agar perusahaan dapat memfokuskan pada hubungan antar akun riil. Akun riil adalah akun yang digunakan beberapa periode untuk menilai total kekayaan yang ada diperusahaan sejalan dengan tujuan perolehannya.
Cadangan kerugian piutang dalam neraca diakui sebagai akun kontra dari piutang dagang. Jurnal penghapusan piutang tak tertagih metode langsung dan tidak langsung berdampak pada kebijakan pembayaran perusahaan dimasa lampau. Adapun cara menghitung total penyisihan piutang tak tertagih adalah
Cadangan kerugian piutang = (Rp 88.110.000 x 2%) - Rp 1.000.000
Cadangan kerugian piutang = Rp 762.200
Jurnal penghapusan piutang tak tertagih metode langsung dan tidak langsung akan diselenggarakan secara wajar diakhir periode. Dasar untuk menghitung cadangan kerugian piutang adalah saldo piutang dagang atau persentase penjualan kredit yang telah disetujui setelah melalui penilaian kualitas pembayaran pelanggan.
Contoh jurnal penghapusan piutang metode tidak langsung dengan membentuk akun cadangan kerugian piutang adalah
Tanggal | Keterangan | Debit | Kredit |
08/05/2021 | Beban Kerugian Piutang | Rp 762.200 | |
Cadangan Kerugian Piutang | Rp 762.200 |
Baca Juga: Cara Membuat Jurnal Penyesuaian Penyusutan Aktiva Tetap
Demikian cara menghitung cadangan kerugian piutang dari penjualan kredit dan piutang dagang sesuai catatan atas laporan keuangan. Perusahaan diwajibkan mempublikasikan laporan keuangan setiap tahunnya untuk membagian dividen atau membayarkan pajak penghasilan tahunan badan usaha.
Belum ada Komentar untuk "Cara Menghitung Cadangan Kerugian Piutang dari Penjualan Kredit atau Piutang Dagang"
Posting Komentar